Tag: bandung

  • Pelangi Bisa Disentuh?

    Pelangi Bisa Disentuh?

    Pasti pada tahu pelangi, kan? Yep, pelangi adalah fenomena alam yang sangat indah dan biasa muncul ketika siang hari pada saat hujan reda. Sayangnya keindahan pelangi tidak selalu mudah kita temukan, dan untuk menikmatinya pun hanya bisa sebentar karena fenomena ini cepat menghilang. Pelangi pada dasarnya adalah lengkungan cahaya yang terdiri dari beberapa warna. Ketika…

  • Pengen Berlibur Dengan Nuansa Kampung Yang Alami? Ternyata Bandung Juga Punya Loh!!

    Pengen Berlibur Dengan Nuansa Kampung Yang Alami? Ternyata Bandung Juga Punya Loh!!

    Bandung memang ngga akan pernah ada habisnya untuk di ulas, dan sudah menjadi salah satu tujuan destinasi wisata favorit buat para wisatawan. Tapi kalau ke Bandung tanpa mengunjungi tempat wisata yang bernuansa kampung halaman kayanya kurang lengkap deh. Dengan segala modernitas yang ada di Bandung dan sekitarnya, kamu masih bisa kok dapetin nuansa tradisional dan natural…

  • Aneka Minuman Khas Tanah Pasundan Yang Populer Di Indonesia

    Aneka Minuman Khas Tanah Pasundan Yang Populer Di Indonesia

    Buat para pecinta kuliner Nusantara, pasti sudah sangat akrab dengan minuman khas Sunda. Minuman Khas Sunda ini sudah seperti identitas bangsa, karena saking terkenal dan akrabnya di lidah rakyat Indonesia. Bahkan minuman ini menjadi salah satu kuliner wajib yang diburu oleh para wisatawan Salah satu minuman khas Sunda atau Jawa Barat yang kondang dan melegenda…

  • Gedung Sate, Mengenang Saksi Sejarah Kejayaan Bandung

    Gedung Sate, Mengenang Saksi Sejarah Kejayaan Bandung

    Gedung Sate sebenarnya bukan merupakan sebuah gedung dengan bentuk seperti sate atau yang menjual beragam jenis sate. Bangunan bersejarah yang berada di pusat kota Bandung ini dinamakan Gedung Sate karena memiliki ciri khas yang unik, yakni ornamen 6 tusuk sate yang terdapat di atas menara sentral. Enam tusuk sate ini menunjukan biaya yang digunakan untuk…

  • Kota Belanja yang Murah Meriah

    Kota Belanja yang Murah Meriah

    Travelholic salah satu yang bikin traveling itu seru adalah berburu souvenir khas setempat. Baik untuk oleh – oleh maupun untuk dipakai sendiri, souvenir khas setempat kayanya wajib dibeli 😀 Eh tapi berasa ga sih, justru hal ini yang bikin budget traveling membengkak? Hehe..sebenernya sih bisa di siasati dengan membeli barang – barang yang tidak terlalu…